Artikel

Pelaksanaan Pelatihan Manajemen Bagi Kelompok Kreatif (DASAWISMA)

15 Mei 2024 03:34:22  RIZKY AKBAR PRASOJO  73 Kali Dibaca  Program Kerja

Pelaksanaan Pelatihan Manajemen Bagi Kelompok Kreatif (DASAWISMA) Desa Tropodo

 

Pemdes Tropodo Krian - Pada Selasa (07/05/24), di Balai Desa Tropodo Kecamatan Krian dilaksanakan pelatihan yang ditunjukkan bagi kelompok kreatif yang beranggotakan kader DASAWISMA. Kegiatan pelatihan ini dilaksanakan dengan tujuan dapat memberikan gambaran umum terkait kegiatan yang akan dilaksanakan dalam kelompok kreatif tersebut. Kelompok kreatif sendiri dibentuk agar dapat meningkatkan rasa gotong royong dan meningkatkan partisipasi masyarakat terutama ibu-ibu rumah tangga agar dapat ikut serta dalam meningkatkan kualitas hidup masyarakat, utamanya dalam sektor ekonomi.

Kegiatan ini diikuti oleh empat RW dan kader-kader PKK, serta dihadiri oleh Ketua TP PKK Kec. Krian, Ibu Hani Riska Ariyanti, S.Kep, Ns M.Kep yang memberikan kelas singkat tentang pentingnya peran kader PKK dalam memberdayakan masyarakat sekitar.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat menyalurkan kreatifitas dari ibu-ibu rumah tangga dan kader-kader PKK Desa Tropodo dalam wadah yang lebih bermanfaat. (07/05/24)

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Peta Desa

Info Media Sosial

Wilayah Desa

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Tropodo
Desa : Tropodo
Kecamatan : Krian
Kabupaten : Sidoarjo
Kodepos : 61262
Telepon : 081330666299
Email : pemdestropodokrian@gmail.com

Agenda

Arsip Artikel

26 Agustus 2016 | 779 Kali
Sejarah Desa Tropodo : Prasasti Kamlagyyan
24 Agustus 2016 | 271 Kali
Pemerintah Desa Tropodo
26 Agustus 2016 | 226 Kali
Wilayah Desa Tropodo
20 Maret 2024 | 180 Kali
PELANTIKAN RT RW PERIODE 2023-2028
25 Maret 2022 | 130 Kali
Pelantikan Perangkat Desa Tropodo 2022
25 Maret 2022 | 129 Kali
Himbauan Menjaga Kebersihan Lingkungan
14 Mei 2024 | 127 Kali
ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA 2024